91 Orang Tewas Akibat Bom di Suriah

By: On:
91 Orang Tewas Akibat Bom di Suriah

www.Newsriau.com- Sebanyak 91 orang menjadi korban tewas akibat aksi pengeboman di wilayah yang diduduki pemberontak di Aleppo Timur, Suriah, pada Jumat (23/9), kata Hamza al-Khatib, direktur sebuah rumah sakit di Beirut, kepada Reuters.

Seorang sumber di kalangan militer Suriah mengatakan bahwa ada serangan baru di Aleppo bagian timur pada Kamis lalu.

Sumber tersebut menambahkan bahwa serangan itu “masih akan berlangsung untuk beberapa waktu”, selain andanya aksi serangan darat.

 

Sumber: Antara

Share This:

Subscribe

Thanks for read our article for update information please subscriber our newslatter below

Twitter
Facebook
Google +

No Responses

Leave a Reply